Digibank KTA by DBS Rp50 Juta Lewat Ponsel, Simak Kekurangan dan Kelebihannya

×

Digibank KTA by DBS Rp50 Juta Lewat Ponsel, Simak Kekurangan dan Kelebihannya

Bagikan berita
Ilustrasi KTA Digibank by DBS (foto: ideogram AI)
Ilustrasi KTA Digibank by DBS (foto: ideogram AI)

Sementara kekurangan Digibank KTA by DBS punya layanan terbatas, hanya kota besar seperti Jabodetabek dan Bandung serta Semarang hingga Surabaya & Medan. Jadi, daerah lain tidak bisa ya.

Nah untuk kekurangan kedua yaitu, pinjaman KTA Digibank by DBS ini tidak cair full ke rekening atau ada pemotongan biaya admin serta provisi secara otomatis di awal pengajuan.

Contohnya Youtuber Andre Tuwan yang pengajuan Rp50 juta tadi, nominal pencairan yang diterimanya hanya Rp48 juta saja.

Tentu saat pembayaran cicilan, nilainya lebih dari Rp50 juta. Berikut detail potongannya;

  • Biaya admin Rp399.000
  • Biaya tahun ke-1 Rp875.000
  • Materai Rp10.000

Aturan di atas sudah terlampir di beranda aplikasi saat pengajuan, jadi pastikan kamu memperhatikan lman konfirmasi terkait nominal plafon dan total pencairan serta rincian potongan di atas.

Terakhir menurut Youtuber Andre Tuwan, kekurangan Digibank KTA by DBS adalah karena ada verifikasi telefon dan sedikit lebih lama dibanding Bank Digital lain bisa sampai 2-3 harinya.

"Pertanyaannya gak sulit karena hanya seputar memastikan bahwa memang benar kita yang mengajukan pinjaman sesuai syarat dan ketentuan tersebut," demikian penjelasan Youtuber Andre Tuwan.

"Kalau menurut saya, ini bisa berdampak baik karena akan semakin meyakinkan nasabah sebelum pengajuan karena misal ada opsi lain. Tapi ada juga yang terganggu karena pencairannya 3 hari setelah di telfon," jelasnya.

Itulah informasi terkait rekomendasi pinjaman Digibank KTA by DBS beserta kekurangan dan kelebihan serta besaran bunga hingga informasi sekilasnya, berdasarkan rangkuman Halonusa di artikel ini. (*)

Editor : Fathia HR
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
KPU Pandarlih